MATERI AJAR
A.
KOMPETENSI DASAR :
I P S :
3.5
Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
4.5
Menceritakan manusia dalam
dinamika interaksi dengan lingkungan
alam, sosial, budaya, dan ekonomi
I P A :
3. 7
Mendeskripsikan hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan
Teknologi dan masyarakat.
Bhs, Indonesia :
3.4
Menggali informasi dari teks cerita petualangan tentang lingkugan dan
Sumber daya alam dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indone
Sia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku.
4.4
Menyajikan teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya
Alam secara mandiri dalam teks Bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan
memilh dan memilah kosa kata baku.
B.
INDIKATOR
I P S :
1.
Menemukan contoh
interaksi manusia dengan lingkungan alam yang berkaitan
Dengan cinta lingkungan.
I P A :
1.
Menjelaskan pemanfaatan salah satu sumber daya
alam, yaitu tanaman obat dalam bentuk laporan tertulis.
2.
Mengumpulkan
informasi tentang empat cara merawat tumbuhan dan hewan
Bhs. Indonesia :
1.
Menuliskan kembali
kisah petualangan dengan menggunakan kosa kata baku.
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
1.
Dengan laporan tertulis, siswa mampu
menjelaskan pemanfaatan tanamn obat dengan rinci.
2.
Dengan wawancara siswa mampu mengumpulkan
informasi tentang empat cara merawat tumbuhan dan hewan dengan rinci
3.
Dengan diskusi siswa mampu menemukan contoh
interaksi manusia dengan alam yang menunjukkan sikap cinta lingkungan
D.
MATERI
Merawat tumbuhan dan
hewan di sekitar kita
Siti mengingat pengalaman
bersama temantemannya ketika bertemu dengan Pak Jajak. Pak Jajak memiliki kebun
dan peternakan. Siti pun mengajak ayah ibunya berkunjung kembali ke sana. Di
kebun Pak Jajak, Siti menemukan beberapa tanaman obat, di antaranya lengkuas,
lidah buaya, dan sirih. Di sana juga ada hewan ternak, yaitu sapi, kerbau, kambing,
ayam, dan bebek. Mereka diajak berkeliling melihat tanaman dan hewan ternak.
Siti juga melihat. Pak Jajak menyirami tanamannya. Menurutnya hal tersebut
sangat penting karena membantu kesuburan tanaman. Pak Jajak juga mengajak Siti
melihat sapi-sapi sedang dimandikan. Siti gembira sekali dengan pengalamannya
berkunjung ke kebun dan peternakan Pak Jajak. Ia ingin segera berbagi cerita
tersebut bersama teman-temannya di sekolah. Tuliskan kembali cerita petualangan
Siti dengan menggunakan bahasa yang mudah dipahami. Setelah mengetahui
informasi tentang cara merawat tumbuhan dan hewan, Siti semakin sadar
pentingnya kedua hal tersebut. Perilaku merawat dan melestarikan tumbuhan dan hewan
merupakan sikap peduli lingkungan yang dapat kamu lakukan.
Jenis Tanaman
Obat
Kencur
Kencur merupakan salah satu jenis tanaman obat.Kencur sangat mudah untuk ditanam, dengan permukaan tanah yang tidak terlalu kering dan tidak terlalu basah, dancukup bisa terkena sinar matahari, maka tanaman kencur ini bisa hidup dengan mudah.Kencur emiliki banyak manfaat mengobati berbagai macam penyakit,seperti influenza pada bayi, masuk angin, sakit kepala, batuk, dan keseleo.
Kunyit
Jahe
No comments:
Post a Comment